Aplikasi Android Untuk Belajar Matematika (Persiapan PTS)

Untuk memudahkan belajar matematika, khususnya untuk mempersiapkan diri menjelang Penilaian Tengah Semester (PTS) kelas 8 maka kali ini saya sediakan aplikasi android. Aplikasi ini berisi tentang kuis atau latihan-latihan soal yang nantinya akan diujikan di PTS Matematika.
Icon Aplikasi Belajar (kuis) Matematika

Adapun materinya yaitu tentang: Pola Bilangan, Sistem Koordinat Kartesius, dan Relasi dan Fungsi. Dengan jumlah soal 35 pilihan ganda.

Diharapkan dengan aplikasi ini, siswa dapat belajar materi ujian tanpa harus membuka buku, tanpa harus terikat waktu. Sehingga kapanpun dan di manapun siswa bisa belajar... Jadi, tidak ada alasan untuk tidak belajar ya...
Selamat Belajar... Semoga sukses... dan dikabulkan cita-citanya... Aamiin...

Aplikasi Android


Aplikasi tersebut bisa didownload, kemudian diinstal di device (HP/Tablet) asalkan menggunakan OS Android. Silakan klik Download di sini 

Soal Latihan


Selain aplikasi android, disini juga akan saya bagikan latihan soal untuk persiapan PTS.
Silakan didownload, dan diprint/dicetak kemudian dibawa ke sekolah untuk dipelajari bersama
Silakan segera klik Download Latihan Soal PTS

1 komentar untuk "Aplikasi Android Untuk Belajar Matematika (Persiapan PTS)"

  1. USTAD INI JAWABANNYA GIMANA KALO GAK PAKE APLIKASI. KATROK NIH SAYA GIMANA

    BalasHapus