Di tengah pandemi Covid-19 ini mengharuskan semua sekolah untuk menerapkan pembelajaran dari rumah (Learn Form Home). Nah, yang menjadi kendala adalah untuk pembelajaran matematika jika cara belajarnya hanya membaca buku saja tentu tidak cukup, apalagi langsung berupa penugasan.
Bab Garis dan Sudut |
Sebut saja materi garis dan sudut yang ada di SMP kelas 7 semester genap. Garis dan sudut merupakan materi dalam matematika yang termasuk dalam cabang geometri. Seperti yang banyak diketahui, hampir semua cabang geometri mempunyai kesulitan tersendiri. Begitu juga dengan materi garis dan sudut. Oh iya, ternyata materi garis dan sudut juga diajarkan di SD juga lho.
Untuk itulah kali ini mathsyairozi membuat video pembelajaran tentang garis dan sudut secara lengkap. Harapannya siapapun yang mempelajari materi tersebut langsung paham. Terutama untuk kalian yang akan melaksanakan ujian PAT (Penilaian Akhir Tahun).
Video Pembelajaran Bab Garis dan Sudut
Silakan dipelajari jika di rasa tampilannya kurang besar bisa kalian klik pojok kanan bawah pada masing-masing video. Selamat menyaksikan, semoga sukses!!!
Posting Komentar untuk "VIDEO PEMBELAJARAN BAB GARIS DAN SUDUT KELAS 7 LENGKAP"